11 Maret 2011

Daftar pemenang Indosat award 2011



Untuk pertamakalinya ajang Indosat Award di gelar pada tanggal 10 maret 2011 kamis malam.Ajang pemberian penghargaan yang di selenggarakan Indosat bertempat di Ritz Carlton SCBD Jakarta Selatan.
Ada 18 kategori yang di perebutkan para pemusik di negeri ini dan ada lagi 4 penghargaan yang di peruntukkan bagi para musisi yang mempunyai jasa besar bagi kemajuan musik di Indonesia.
Berikut ini adalah daftar pemenangnya

Artis pop pria populer : -Afgan Syah Reza

Artis pop wanita populer :-Astrid Sartiasari

Grup pop terpopuler :-Ungu

Lagu pop terpopuler : -Percaya Padaku oleh Ungu

Artis pop melayu terpopuler : -ST12

Lagu pop melayu terpopuler : -Empat mata oleh D'Bagindas

Grup pop rock terpopuler : - Kotak

Lagu pop rock terpopuler : - Pelan-pelan saja oleh Kotak

Grup rock terpopuler : - Andra and the backbone

Lagu rock terpopuler : -Sang pemimpi oleh Gigi

Artis/grup pop jazz terpopuler : -Tompi

Lagu pop jazz terpopuler : -Aku jatuh cinta oleh Tompi

Artis/grup R&B/Rap/dance terpopuler : -Bondan prakoso & Fade 2 Black

Lagu R&B/Rap/dance terpopuler : -Kita Selamanya oleh Bondan & Fade 2 black

Artis/grup dangdut terpopuler : -Melinda

Lagu dangdut terpopuler : -Cinta satu malam oleh melinda

Kolaborasi terpopuler (All Genre) : -Shireen Sungkar & Teuku Wisnu

Album terpopuler (All Genre) : 1000 kisah satu hati oleh Ungu

Untuk kategori khusus pemenangnya adalah :

Lifetime Achievement Award : -Addie MS

Most inspiring Artist of The Years Award : -RAN

I-Ring Award : -Aisitheru oleh Zivilla

Legend Award : - Benyamin Sueb

Loading...

0 comments:

Posting Komentar

Komentar tanpa moderasi,dan blog ini Do Follow blog
Silahkan komentar

Download mp3,lirik lagu

online